Cara mempercepat dan meringankan mozilla

|| || , || 2 komentar
Cara mempercepat dan meringankan mozilla, sebelumnya saya share mengenai Tips mencontek yang baik, kali ini Batardelrey akan share mengenai mozilla, udah tahu kan mozila? yah benar mozila firefox adalah sebuah software browser yah sering di pakai untuk menjelajah aktivitas internet, di samping itu ada yang belum puas, bagaimana sih cara mempercepat mozilla firefox dan agar ringan, langsung saja saya kasih triknya.

cara mempercepat dan meringankan mozilla


  1. Buka mozilla firefox
  2. Ketikkan di Addres bar "about:config" (tanpa tanda petik)
  3. Scroll mouse anda kebawah, dan cari "network.http.max-connection", double klik dan masukkan nilai 64
  4. Cari “network.http.max-connections-per-server“, double klik dan masukan nilai “21“.

mempercepat mozilla


Selanjutnya anda cari lagi sesuai gambar di atas, dan perintah dibawah :
  • Cari ‘network.http.max-persistent-connections-per-server“, double klik dan masukan nilai “8“.
  • Doube klik pada “network.http.pipelining ” menjadi “true“.
  • Cari “network.http.pipelining.maxrequests“, double klik dan masukan nilai “100“
  • Double klik pada “network.http.proxy.pipelining” menjadi “true“.
  • Langkah terakhir, klik kanan dimana saja pilih : New >> integrar >> lalu tulis “nglayout.initialpaint.delay” (tanpa tanda petik”. Kemudian masukan nilai “0“.


Dan rasakan perbedaannya, kecepatan internet anda saat browing menggunakan mozilla firefox akan terasa lebih cepat.
sekian dan terima kasih
semoga bermanfaat.
:D
/[ 2 komentar Untuk Artikel Cara mempercepat dan meringankan mozilla]\
Unknown mengatakan...

thanks ya mas radil

Unknown mengatakan...

sama sama mas

Posting Komentar